Keripik Biji Nangka (KRIBIKA) Bernilai Jual Tinggi

Authors

  • Tiara Madani B Universitas Muhammadiyah Palopo
  • Novita Arif Universitas Muhammadiyah Palopo
  • Nur Haya Universitas Muhammadiyah Palopo
  • Pitri Universitas Muhammadiyah Palopo
  • Andi Rizkiyah Hasbi Universitas Muhammadiyah Palopo
  • Samsinar Universitas Muhammadiyah Palopo

DOI:

https://doi.org/10.36709/amalilmiah.v4i2.99

Keywords:

biji nangka, ekonomis tinggi, kripik, wirausaha

Abstract

Memanfaatkan biji nangka menghasilkan produk yang bernilai jual tinggi. Tujuan program kreativitas mahasiswa-kewirausahaan (PKM-K) adalah mengembangkan semangat mahasiswa untuk berwirausaha dalam mengelola biji nangka yang tidak terpakai menjadi produk yang berkualitas tinggi. Metode pelaksanaan program ini adalah input, proses (produksi), output, dan evaluasi. Hasil program ini adalah dimulai dari proses (produksi), proses pembuatan kripik biji nangka dimulai dari persiapan bahan dan alat, sampai kripik biji nangka siap dipasarkan, output, yaitu hasil pembuatan kripik biji nangka yang siap digunakan dan dipasarkan kepada konsumen,  terakhir adalah evaluasi, yaitu tahapan ini dilakukan pada saat produksi produk kripik biji nangka telah selesai dikonsumsi, terakhir akan meninjau tentang kekurangan-kekurangan apa saja yang membuat konsumen tidak puas dengan hasil produk kami. Kesimpulan dari pembuatan kripik biji nangka bahwa di mana mahasiswa universitas muhamamdiyah palopo telah berhasil dapat membuat produk kerupuk dengan baik yaitu secara fisik dan rasa keripik menarik sehingga dapat dikembangkan sebagai produk yang dapat memberikan nilai ekonomi yang tinggi. Adapun tahapan yang dilakukan dalam pembuatan kripik biji Nangka yaitu dari tahpan input, proses produksi kripik biji Nangka, output dan evaluasi hasil pelatihan. Mahasiswa menjadi termotivasi dan begitu antusias dalam mengikuti pelatihan tersebut yang kedepannya membangkitkan semangat mahasiswa dalam mengolah biji Nangka untuk dipasarkan dengan produk yang bernilai ekonomi tinggi

References

Adikhairani. (2012). Pemanfaatan Limbah Nangka ( Biji: Artocarpus Hete Rophyllus, Lmk Dan Dami Nangka) Untuk Pembuatan Berbagai Jenis Pangan Dalam Rangka Penganekaragaman Penyediaan Pangan. Jurnal Pendidikan Teknologi Dan Kejuruan FakultasTeknik Unimed, 14(1).

An-najjah, I. S., Maulana, A., Fauzan, N. D., Rachman, F., Octalyani, E., Hortikultura, A., & Lampung, U. (2021). Sosialisasi dan Pelatihan Pemanfaatan Limbah Biji Nangka Untuk Pembuatan Rempeyek Biji Nangka ( REJIKA ) di Desa Margo Mulyo, Kecamatan Mesuji. Abdimas Singkerru,1(2), 111–116.

Annisa, A. N., Farida, A., Hakim, L., Putra, G. P., Mirnasari, D., Kimia, J. T., Teknik, F., & Diponegoro, U. (2013). meiliki program untuk menjadikan Gunungpati sebagai sentra buah dan bagi masyarakat untuk mengolah produk alam lokal yg tersedia menjadi produk dengan nilai jual yang lebih tinggi . Pelatihan pengolahan produk alam lokal yaitu dengan Dengan pelatihan ini . Dirjen Dikti Kemdikbud.

Azkiah, N. I. T. A. P. U. T., Osahdi, T. I. N. A. D. E. W. I. R., Kimia, J., Sains, F., Sunan, U. I. N., & Djati, G. (2017). Isolasi Dan Karakterisasi Enzim Amilase Dari Biji Nangka ( Artocarpus heterophillus ). Al-Kimiya, 4(1), 4–9.

Brier, J., & Jayanti, I. D. (2020). proposal usaha keripik nangka “Nangka Chips.” 21(1), 1–9.

Gaffar, A. A., Sugandi, M. K., & Halimatul, I. (2022). Peningkatan Kemampuan Bioentrepreneurship Kelompok Tani Melalui Pelatihan Bonjika ( Abon Biji Nangka ). BERNAS: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat, 3(2), 243–248. https://doi.org/10.31949/jb.v3i2.2364

Handayani, N. (2016). Pemanfaatan Limbah Nangka Sebagai Penganekaragaman Makanan. Jurnal Warta, 47.

Hossain. (2014). Development and Quality Evaluation of Bread Supplemented with Jackfruit Seed Flour. International Journal of Nutrition and Food Sciences, 3(5), 484. https://doi.org/10.11648/j.ijnfs.2014030 5.28

Ihromi, S., & Saputrayadi, A. (2020). Pemberdayaan ekonomi masyarakat melalui aplikasi teknologi pengolahan dodol nangka dan susu biji nangka di kabupaten lombok barat. Jurnal Agro Dedikasi Masyarakat, 1, 7

Indrianti, K., Wulandari, K. C., Anggraeni, N. K., Saito, K. J., Sizeh, N., Rupiwardani, I., Husada, S. W., Husada, S. W., & Husada, S. W. (2019). Daya Terima Konsumen Terhadap Produk Stik Biji Nangka Berbagai Rasa. TEKNOLOGI PANGAN : Media Informasi Dan Komunikasi Ilmiah Teknologi Pertanian, 10(1), 46–50. https://doi.org/10.35891/tp.v10i1.1480

Irjayanti, L., Budiman, Baculu, E. P. H. (2018). Analisis Kandungan Vitamin A dan C Keripik Nangka (Artocarpus heterophyllus) Produksi Industri Rumah Tangga Di Kabupten ToliToli. Jurnal Kolabotarif Sains, 1(1), 151–158.

Jamaluddin, J. (2018). Pengolahan Aneka Kerupuk & Keripik Bahan Pangan. Makasar: Badan Penerbit Universitas Negeri Makassar.

Kadeni, E. santoso, & Nusantara, P. (2022). Pelatihan Pembuatan Makanan Ringan Bagi Remaja. Jurnal Pengabdian Dan Pemberdayaan Nusantara (JPPNu), 4(1), 11-16. https://doi.org/10.28926/jppnu.v4i1.94

Laurensia, F., Rulianto, A., & Kusumawati, N. (2013). The influence of additional various concentrations of Na-CMC in physicochemical and organoleptic jackfruit seed extract ice cream. Jurnal Teknologi Pangan dan Gizi, 12 (1), 47-54

Maleachi, S., Tasmalia, G. K., Valerie, N., Felisa, H., & Situmorang, J. M. H. (2023). Pelatihan Pembuatan Keripik , Kefir Dan Sherbet Dengan Bahan Dasar Biji Nangka Pada Ibu-Ibu Pkk Di Desa Wisata Bantaragung Majalengka. Jurnal Pengabdian Masyarakat Waradin, 3(1), 50–63. https://doi.org/10.56910/wrd.v3i1.264

Muljawan, R. E., & Pradana, W. R. (2016). Produk Inovasi Kue Dari Limbah Biji Nangka, Sebagai Upaya Diversifikasi Pangan Dan Menambah Penghasilan Keluarga. Jurnal Akses Pengabdian Indonesia, 1(1), 73–80.

Santosa, B., Tantalu, L., & Sairo, N. W. (2022). Sintesis selulosa bakteri dari jerami kulit nangka dengan penambahan beberapa konsentrasi sukrosa Synthesis of bacterial cellulose from jackfruit skin straw with the addition of several concentrations of sucrose. AGROMIX, 13(1), 67-73.

Sudjana, F. L., Utomo, A. R., & Kusumawati, N. (2013). Pengaruh Penambahan berbagai Konsentrasi Na-CMC terhadap Sifat Fisikokimia dan Organoleptik Es Krim Sari Biji Nangka (The influence of additional various concentrations of Na-CMC in physicochemical and organoleptic jackfruit seed extract ice cream). Jurnal Teknologi Pangan Dan Gizi, 12(1), 47–54.

Wahyuningsih, S. (2017). Pemanfaatan Kedelai Dan Biji Nangka Sebagai Sumber Aneka Pangan Di Kecamatan Arjasa , Jember Jawa Timur. Seminar Nasional Hasil Pengabdian kepada Masyarakat, 207-210.

Wulandari, D. M. N., Saktihono, P. I., & Susilowati, T. (2016). Kajian Pemanfaatan Biji Nangka Dengan Plasticizer Gliserin Dari Minyak Jelantah Sebagai Bahan Pembuatan Edible Coating. Jurnal Teknologi Pangan, 11(2), 1–9.

Downloads

Published

2023-05-31

How to Cite

Madani B, T., Arif, N. ., Haya, N., Pitri, Hasbi, A. R. ., & Samsinar. (2023). Keripik Biji Nangka (KRIBIKA) Bernilai Jual Tinggi. Amal Ilmiah: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat, 4(2), 127–134. https://doi.org/10.36709/amalilmiah.v4i2.99