Peningkatan Pemahaman Literasi Keuangan Generasi Muda

Authors

  • Maria B. M. G. Wutun Universitas Katolik Widya Mandira
  • Henny A. Manafe Universitas Katolik Widya Mandira
  • Ignatia T. Bau Mau Universitas Katolik Widya Mandira
  • Simon Sia Niha Universitas Katolik Widya Mandira
  • Stefanie N. B. Burin Universitas Katolik Widya Mandira
  • Eugenius D. A. Irianto Universitas Katolik Widya Mandira
  • Hedwigh Hendrikus Temai Lejap Universitas Katolik Widya Mandira

DOI:

https://doi.org/10.36709/amalilmiah.v4i2.77

Keywords:

literasi keuangan, manajemen keuangan, pendidikan keuangan

Abstract

Seiring perkembangan kehidupan yang semakin kompleks, maka generasi muda saat ini mulai dihadapkan pada kebutuhan untuk membuat keputusan keuangan yang berhubungan denga aktivitasnya setiap hari. Oleh karena itu perlu adanya program yang dicanangkan guna dapat meningkatkan pemahaman mereka mengenai konsep keuangan yang dibutuhan dalam hidup mereka. Tujuan kegiatan pengabdian masyarakat ini adalah untuk meningkatkan pemahaman tentang konsep keuangan dari Siswa-siswi Anggota OSIS SMPK St. Yoseph Naikoten. Peningkatan pemahaman yang dimaksud adalah mengenai cara mengelola pengeluaran setiap hari, serta bagaimana cara menabung menggunakan produk atau layanan keuangan yang sesuai. Kegiatan pengabdian masyarakat ini berlangsung pada tanggal 26 November 2022. Peserta dari kegiatan ini adalah siswa siswi anggota OSIS SMPK St. Yoseph Naikoten yang berjumlah 51 orang. Kegiatan terdiri dari dua sesi, yaitu presentasi materi serta tanya jawab dan games. Melalui kegiatan ini, Siswa-Siswi Anggota OSIS SMPK St. Yoseph Naikoten dapat mengenal metode 50/30/20 yang bisa digunakan untuk mengelola keuangan mereka setiap hari. Selain itu mereka juga dapat mengenal berbagai produk serta layanan dari institusi keuangan seperti rekening bank dan asuransi.  Hasil dari kegiatan ini adalah meningkatnya minat dan pemahaman para siswa terhadap mengenai cara membuat catatan keuangan harian, membuka rekening bank pribadi, serta menambah penghasilan selain dari yang dari orang tua.

References

Amilia, S., Bulan, T. P. L., & Rizal, M. (2018). Pengaruh Melek Finansial, Sosialisasi Orang Tua, Dan Teman Sebaya Terhadap Perilaku Menabung Mahasiswa Bidik Misi Fakultas Ekonomi Universitas Samudra. Jurnal Samudra Ekonomika, 2(2), 97-107.

Anwar, S., Yuangga, K. D., Hamda, N., Jaya, F., & Nurhasanah, E. (2020). Pendidikan Keuangan Untuk Meningkatkan Literasi Keuangan Melalui Metode Story Telling Pada Anak Usia Sekolah. Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat, 1(2), 198-204.

Dikria, O., & Mintarti, S. U. (2016). Pengaruh literasi keuangan dan pengendalian diri terhadap perilaku konsumtif mahasiswa jurusan ekonomi pembangunan fakultas ekonomi universitas negeri malang angkatan 2013. Jurnal Pendidikan Ekonomi, 9(2), 128-139.

Herawati, N. T., Candiasa, I. M., Yadnyana, I. K., & Suharsono, N. (2020). Factors that influence financial self-efficacy among accounting students in Bali. Journal of International Education in Business, 13(1), 21-36. https://doi.org/10.1108/JIEB-02-2019-0010

Ilyana, S., & Sari, R. C. (2015). Pengembangan Komik Edukasi Sebagai Media Pembelajaran Literasi Keuangan Untuk Siswa Sekolah Dasar Developing Educational Comic As Financial Literacy Learning Media for Elementary Students. Jurnal Pendidikan Akuntansi Indonesia, XIII(2), 68-70.

Irhamy, E. D. H., & Cipta, W. (2021). Analisis Tingkat Literasi Keuangan SMK N 1 Singaraja dan SMA N 4 Singaraja. Ekuitas: Jurnal Pendidikan Ekonomi, 9(1), 85-92. https://doi.org/10.23887/ekuitas.v9i1.27363

Kaiser, T., & Menkhoff, L. (2020). Financial education in schools: A meta-analysis of experimental studies. Economics of Education Review, 78(September), 101930. https://doi.org/10.1016/j.econedurev.2019.101930

Nur, S. K., & Bakir, A. H. (2021). Inovasi Pengenalan Literasi Keuangan Sejak Dini Melalui Media Pembelajaran Diorama. Jurnal Pengabdian Masyarakat Manage, 2(2), 72-77. https://doi.org/10.32528/jpmm.v2i2.5430

OJK. (2022). Survei Nasional Literasi dan Inklusi Keuangan (SNLIK). https://sikapiuangmu.ojk.go.id/FrontEnd/CMS/DataLinkDesc/SNLIK#:~:text=Survei Nasional Literasi dan Inklusi Keuangan %28SNLIK%29 merupakan,dari tingkat literasi dan inklusi keuangan masyarakat Indonesia.

Pamungkas, A. D. (2022). Analisis Literasi Keuangan Pada Siswa SMP Driewanti Kota Bekasi. Jurnal Ilmiah Wahana Pendidikan, 8(1), 171-177. https://doi.org/10.5281/zenodo.5823583

Pulungan, D. R., & Febriaty, H. (2018). Pengaruh Gaya Hidup dan Literasi Keuangan Terhadap Perilaku Konsumtif Mahasiswa. Jurnal Riset Sains Manajemen, 2(3), 1-8. https://doi.org/10.5281/zenodo.1410873

Purnamasari, V., Merlinda, S., Narmaditya, B. S., & Irwansyah, M. R. (2021). The Millennial’s Investment Decisions: Implications of Financial Literacy, Motivation, and Digitalization. Ekuitas: Jurnal Pendidikan Ekonomi, 9(2), 314-320. https://doi.org/10.23887/ekuitas.v9i2.39328

Putri, I. R., & Tasman, A. (2019). Pengaruh Financial Literacy dan Income terhadap Personal Financial Management Behavior pada Generasi Millennial Kota Padang. Jurnal Kajian Manajemen Dan Wirausaha, 01(01), 151-160.

Rapih, S. (2016). Pendidikan Literasi Keuangan Pada Anak: Mengapa dan Bagaimana?. Scholaria: Jurnal Pendidikan dan Kebudayaan, 6(2), 14-28.

Riana, D. (2022). Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Saving Behaviour (Studi Kasus Pada Mahasiswa Kelas Reguler B Fakultas Ekonomi Universitas Tridinanti Palembang). EKOMBIS REVIEW: Jurnal Ilmiah Ekonomi Dan Bisnis, 10(1), 263-278. https://doi.org/10.37676/ekombis.v10i1.1401

Sabri, M. F., Abd Rahim, H., Wijekoon, R., Zakaria, N. F., Magli, A. S., & Reza, T. S. (2020). The Mediating Effect of Money Attitude on Association Between Financial Literacy, Financial Behaviour, and Financial Vulnerability. International Journal of Academic Research in Business and Social Sciences, 10(15), 340-358. https://doi.org/10.6007/ijarbss/v10-i15/8254

Sine, V., Kellen, P. B., & Amtiran, P. Y. (2020). Analisis Literasi Keuangan Pedagang di Pasar Oesapa Kota Kupang Nusa Tenggara Timur. Jurnal Ekobis: Ekonomi Bisnis & Manajemen, 10(2), 182-194. https://doi.org/https://doi.org/10.37932/j.e.v10i2.117

Ulumudiniati, M., & Asandimitra, N. (2022). Pengaruh Financial Literacy, Financial Self-Efficacy, Locus of Control, Parental Income, Love of Money terhadap Financial Management Behavior: Lifestyle sebagai Mediasi. Jurnal Ilmu Manajemen, 10(1), 51-67. https://doi.org/10.26740/jim.v10n1.p51-67

Utami, D. S., & Sirine, H. (2016). Faktor-Faktor Yang Memengaruhi Perilaku Menabung Di Kalangan Mahasiswa. Jurnal Ekonomi Dan Bisnis, 19(1), 27-52.

Yolanda, Y., & Tasman, A. (2020). Pengaruh Financial Literacy dan Risk Perception terhadap Keputusan Investasi Generasi Millennial Kota Padang. Jurnal Ecogen, 3(1), 144-154.

Yuwono, W. (2020). Konseptualisasi peran strategis dalam pendidikan literasi keuangan anak melalui pendekatan systematic review. Jurnal Obsesi: Jurnal Pendidikan Anak Usia Dini, 5(2), 1419-1429. https://doi.org/10.31004/obsesi.v5i2.663

Downloads

Published

2023-05-31

How to Cite

Wutun, M. B. M. G., Manafe, H. A. ., Mau, I. T. B., Niha, S. S., Burin, S. N. B. ., Irianto, E. D. A., & Lejap, H. H. T. (2023). Peningkatan Pemahaman Literasi Keuangan Generasi Muda . Amal Ilmiah: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat, 4(2), 187–195. https://doi.org/10.36709/amalilmiah.v4i2.77