The MATTARU: Program Pengembangan Kapasitas Guru SD dan Kurikulum Bahasa Bugis melalui Pendekatan Partisipatif

Authors

DOI:

https://doi.org/10.36709/amalilmiah.v6i3.665

Keywords:

mattaru, bahasa bugis, guru sd, kurikulum muatan lokal, pendekatan partisipatif

Abstract

Mattaru berarti “melanjutkan” dalam bahasa Bugis merupakan program pengabdian kepada masyarakat yang dilatarbelakangi keterbatasan kurikulum, bahan ajar, dan kompetensi guru SD dalam pembelajaran Bahasa Bugis sebagai muatan lokal. Program ini bertujuan meningkatkan kapasitas profesional 35 guru dari 11 sekolah dasar di Kecamatan Barru, Sulawesi Selatan, melalui pendekatan partisipatif berbasis FGD identifikasi kebutuhan, workshop pengembangan kurikulum, dan pendampingan daring. Hasil menunjukkan peningkatan signifikan kompetensi guru (pemahaman dasar, penguasaan konsep, analisis-aplikatif) dengan rata-rata kenaikan skor 25-32 poin (pre-test vs post-test). Produk berupa draft kurikulum, silabus, modul ajar, dan buku guru-siswa berbasis budaya Bugis. Kegiatan ini membentuk jejaring guru dan model pendampingan berkelanjutan, mendukung pelestarian bahasa daerah serta kebijakan deep learning Kemendikbud dalam pembelajaran kontekstual dan berkarakter.

Downloads

Download data is not yet available.

References

Alwi, N. A., Kenedi, A. K., Azizah, Z., Zulkarnain, A. P., Mardin, A., Irwandi, I., & Ulya, R. H. (2025). Pelatihan Cerita Anak Berbasis Budaya Minangkabau untuk Literasi bagi Guru Sekolah Dasar. Jurnal Pengabdian Masyarakat, 5(3), 1288-1295. https://doi.org/10.31004/abdira.v5i3.938

Ani, S., Lestari, L., Ulfah, T. A., Agustina, A., & Melisa, M. A. (2024). Penyusunan bahan ajar berbasis kearifan lokal dalam pembelajaran bahasa dan sastra Indonesia. Social, Humanities, and Educational Studies (SHEs) Conference Series, 7(3), 1660-1667. https://doi.org/10.20961/shes.v7i3.92162

Ardhita, F. P., Mulyasaroh., & Nulhakim, L. 2025. Pendidikan dan Kebudayaan sebagai Pilar Penguatan Identitas Lokal di Lingkungan SMA. Jurnal Ilmiah Global Education, 6(3), 2035-2041. DOI: https://doi.org/10.55681/jige.v6i3.3890.

Badan Pusat Statistik. (2011). Kewarganegaraan, Suku Bangsa, Agama, dan Bahasa Sehari-Hari: Hasil Sensus Penduduk 2010. Badan Pusat Statistik. Retrieved from https://sp2010.bps.go.id/files/ebook/kewarganegaraan2010.pdf

Barrett, E. E. (2017). Belizean Teachers' Perceptions of Intercultural Bilingual Education as a Language Preservation Tool: a Q Methodology Study. University of North Florida: Amerika Serikat.

Chambers, R. (1997). Whose Reality Counts? Putting the First Last (2nd ed.). Intermediate Technology Publications: UK

Crystal, D. (2014). Language Death. Cambridge University Press: Cambridge.

Dillah, N. F. R., Ibrahim, F., & Rizaldy, A. (2023). Rancang Bangun Aplikasi Kamus Bahasa Daerah menggunakan Flutter (Bahasa Daerah Bugis Kabupaten Pinrang). Journal Software, Hardware and Information Technology, 3(2), 1-10. https://doi.org/10.24252/shift.v3i2.86

Eliyanti, N. K., Septiani, L. E., Juliatni, N. K. E., Suryani, K., Kadu, J. G., Sanjaya, I. B., & Sudiana, I. N. (2024). Local Culture-Based Learning in Improving Indonesian Literacy and Literature in Elementary Schools. Psikoborneo: Jurnal Ilmu Psikologi, 12(4), 458-470.

Faridah, F. (2023). Revitalisasi Bahasa Daerah melalui Tradisi Batuter dengan Metode Imitasi Model pada Pembelajaran Muatan Lokal: Upaya Meningkatkan Penguasaan Bahasa Ibu di Kelas V SD Negeri I Tepas. Action Research Literate, 7(1), 193-201 https://doi.org/10.46799/arl.v7i11.206

Freire, P. (1970). Pedagogy of the Oppressed. Penguin Books: London.

Gusnawaty. (2025). MATTARU: Melanjutkan Tradisi, Memperkuat Pembelajaran. Retrieved from https://sulsel.herald.id/2025/08/18/mattaru-melanjutkan-tradisi-memperkuat-pembelajaran/

Jamilah, N., Raharjo, S., & Hidayat, A. (2024). Implementasi Kurikulum Merdeka dalam Pendidikan Berbasis Budaya Lokal di Sekolah Dasar. Jurnal Pendidikan dan Kebudayaan, 9(1), 55-68.

Lestari, R., Pramono, H., & Yusuf, A. (2022). Kompetensi Pedagogis Guru dan Pengembangan Bahan Ajar Berbasis Kearifan Lokal. Jurnal Ilmu Pendidikan, 18(3), 145-159.

Lozano, S. M. B., Agudelo, D. J. B., Gómez, L., & Gutierrez, M. C. E. (2024). Embera Children's Stories:aA Strategy for the Preservation of Language and Cultural Identity in Indigenous Education. English Language Literature & Culture 9(3), 63-71. DOI:10.11648/j.ellc.20240903.12

Mu'ti, A. (2025). Permendikdasmen Nomor 12 Tahun 2024 dan Perubahan Permendikdasmen Nomor 13 Tahun 2025 tentang Kurikulum pada PAUD, Pendidikan Dasar, dan Menengah. Kementerian Pendidikan Dasar dan Menengah Republik Indonesia.

Musawir, M. (2025). Revitalisasi Pembelajaran Bahasa Bugis di Sekolah Dasar: Studi Kualitatif terhadap Kesiapan Guru dan Sumber Daya. Jurnal Pendidikan Tambusa, 9(2), 14131-14137.

Nurhusna, N., Wijayanti, T., Rapi, M., & Hamsa, A. (2025). Model Pengembangan Bahan Ajar BIPA Pemula dengan Pendekatan Budaya Lokal: Studi Kasus di Sulawesi Selatan. Jurnal Pengabdian Masyarakat, 3(1), 158-166. https://doi.org/10.59562/abdimas.v3i1.8582

Nurkholidah, S., Hamid, A., & Fadhilah, R. (2024). Revitalisasi Pendidikan Berbasis Budaya Lokal dalam Membangun Karakter Bangsa. Jurnal Pendidikan Humanis, 12(1), 22-34.

Nurwahidah, L. (2019). Preservation of language and principles of local culture based multicultural education in Indonesia. JEE, 2(1), 33–38. https://doi.org/10.30740/JEE.V2I1P33-38

Pratiwi, N., & Hidayat, R. (2025). Three Dimensional Participatory Mapping for Fire Disaster Risk Reduction in Batulaya Village. Dinamisia: Jurnal Pengabdian kepada Masyarakat, 9(1), 170-175. https://doi.org/10.31849/dinamisia.v9i1.19979

Rahman, A. (2018). Analisis Pelaksanaan Kurikulum Muatan Lokal dalam Pembelajaran Bahasa Daerah. Jurnal Pendidikan Bahasa, 4(2), 90-102.

Rahayu, S., & Santoso, B. (2025). Pendekatan Partisipatif Pengembangan Tuna Segar Second Grade dan Hasil Samping Loin di Desa Balauring, Kabupaten Lembata. Kumawula: Jurnal Pengabdian kepada Masyarakat, 8(1), 160-167. https://doi.org/10.24198/kumawula.v8i1.56480

Reza, F., & Ullah, M. (2023). Preserving and Promoting Indigenous Languages of Ethnic Minorities in Bangladesh: A Strategic Planning Framework. Prithvi Academic Journal, 6(1), 120-135. https://doi.org/10.3126/paj.v6i1.54665

Rosdiana, S., & Syarif, M. (2020). Kendala Guru dalam Pengembangan Bahan Ajar Berbasis Budaya Daerah. Jurnal Pengajaran dan Kebudayaan, 5(1), 33-42.

Rulianto, R., Brata, I. B., & Wartha, I. B. N. (2020). Strategi Menghadapi Tantangan Arus Budaya Global melalui Pendidikan Karakter Berbasis Budaya. Missio, 12(2), 130-139.

Saleh, H., Hasan, M., & Karim, A. (2022). Bahasa daerah dan pembentukan karakter berbasis budaya. Jurnal Pendidikan Bahasa, 7(2), 144–155.

Sari, S. K., Mustofa, S. A. M., & Pradana, D. A. (2025). Creating an Effective Multilingual Learning Curriculum for Bilingual Students in Indonesia, Fostering Language Proficiency. Journal of Technology, Education & Teaching (J-TECH), 2(1), 130-135. https://doi.org/10.62734/jtech.v2i1.451

Sulaimi, A. (2010). Kurikulum dan Kebudayaan: Tantangan Pendidikan Daerah di Era Global. Prenadamedia: Jakarta Utara.

Sumantri. (2023). Mitigasi Dampak Negatif Globalisasi pada Budaya Lokal. JUPSI: Jurnal Pendidikan Sosial Indonesia, 1(2), 67-71. DOI:10.62238/jupsijurnalpendidikansosialindonesia.v1i2.55

Suradi, A. (2018). Pendidikan Berbasis Multikultural dalam Pelestarian Kebudayaan Lokal Nusantara di Era Globalisasi. Wahana Akademika, 5(1), 111-130.

Tamrin, M. (2014). Bahasa Daerah sebagai Simbol Identitas Budaya. Jurnal Sosiohumaniora, 16(3), 267-275.

UNESCO. (2003). Education in a Multilingual World: UNESCO Education Position Paper. Retrieved from https://unesdoc.unesco.org/ark:/48223/pf0000129728

Wahyudi, A., Lestari, N., & Saputra, R. (2022). Kurikulum Kontekstual Berbasis Budaya Lokal Dalam Pembentukan Karakter Siswa. Jurnal Pendidikan Karakter, 12(4), 487-498.

Ismiyanti, Y., & Afandi, M. (2022). Pendampingan Guru Sekolah Dasar dalam Pembuatan Media Pembelajaran Berbasis Kearifan Lokal. JMM (Jurnal Masyarakat Mandiri), 6(1), 562-570. https://doi.org/10.31764/jmm.v6i1.6462

Downloads

Published

2025-11-16

How to Cite

Gusnawaty, G., Lukman, L., Akhmar, A. M., & Nurwati, A. (2025). The MATTARU: Program Pengembangan Kapasitas Guru SD dan Kurikulum Bahasa Bugis melalui Pendekatan Partisipatif. Amal Ilmiah: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat, 6(3), 679–691. https://doi.org/10.36709/amalilmiah.v6i3.665

Issue

Section

Articles

Categories